Kursus Membangun Rumah Tangga (MRT) 21-22 Oktober 2023

PAROKI KRAMAT

Seksi Kerasulan Keluarga (SKK)

SKK Paroki Kramat mengundang pasangan Calon Menikah untuk mengikuti program Membangun Rumah Tangga yang akan diadakan dengan detail sbb:

Hari/Tanggal : Sabtu, 21-Oktober-2023
Minggu, 22-Oktober-2023
Waktu : Pkl.07:00 s/d pk17:00wib
Tempat : Ruang Anthokia, Gedung Antonius Lt.3
Gereja Hati Kudus Kramat
Jln Kramat Raya No.134
Jakarta Pusat 10430
Jumlah peserta : Tempat Terbatas

Syarat Pendaftaran:

  • Pasangan adalah 1 laki-laki dan 1 perempuan
  • Salah satu pasangan beragama katolik
  • Bersedia hadir pada tepat waktu pada tanggal yang telah ditentukan di atas
  • Telah membaca Pengumuman untuk MRT Paroki Kramat 21-22 Oktober 2023.pdf,silahkan download pada link berikut:
    Pengumuman untuk Program MRT (offline) 21-22 Oktober 2023

Biaya Pendaftaran Rp500.002,-/pasangan. Pasangan MRT akan mendapatkan :

  • Buku MRT Pink (Perempuan)
  • Buku MRT Biru (laki-Laki)
  • Foto pasangan di backdrop MRT Paroki Kramat
  • Makan siang & snack
  • Penggunaan Fasilitas (Ruang AC, Sound System, Wi-Fi, Proyektor, Lift untuk difabel, toilet dan parkir mobil/motor luas)

Pendaftaran paling lambat Minggu, 15-Oktober-2023 pk23:59wib dengan tujuan transfer berikut:
Nama Bank : Bank Central Asia
Nomor Rekening : 6340239359
Atas Nama : PGDP Paroki Hati Kudus Kramat
Catatan Berita : MRT [spasi] nama panggilan calon suami [spasi] nama panggilan calon istri

Bukti transfer diupload sekaligus Pengisian googleform data pasangan di link berikut:
https://forms.gle/6WFeatw4xKZ6kCe48

Informasi lebih lanjut hubungi :
Ronny 087727115500 (WA)
SKK Paroki Kramat

PERAYAAN EKARISTI HR SANTO FRANSISKUS ASSISI 2023 – PAROKI KRAMAT & OFM INDONESIA

Hari : Rabu, 4 Oktober 2023
Jam : 18.00 WIB

Link Misa HR Santo Fransiskus Assisi – Media Center OFM Indonesia
Link Misa HR Santo Fransiskus Assisi – Paroki Kramat

Pace e Bene! Kami mengundang saudara-saudari untuk mengikuti secara daring Perayaan Ekaristi Hari Raya Santo Fransiskus Assisi yang akan diadakan di Gereja Hati Kudus, Kramat. Perayaan Ekaristi akan dipersembahkan oleh Rm Alforinus Gregorius Pontus, OFM didampingi imam konselebran Rm. Sebastian Gaguk, OFM.

Komsos Paroki Kramat & Media Center OFM Indonesia

SEMINAR DASAR KEDEWASAAN ROHANI – PDPKK PAROKI KRAMAT

Syalommmm

Allah menghendaki kita untuk terus bertumbuh mencapai kedewasaan rohani dan menjadi semakin serupa dengan Kristus.

Bagaimana kita dapat mencapai kedewasaan rohani ditengah dunia yang semakin tawar dan gelap ini..?

SEMINAR DASAR KEDEWASAAN ROHANI
Syarat: sudah pernah ikut Seminar Hidup Dalam Roh Kudus dan Seminar Pertumbuhan

Setiap Kamis
5 Okt – 23 Nov 2023
Pk 19.00 WIB

Gd. Antonius Lt. 3
Gereja Hati Kudus
Paroki Kramat
Jl. Kramat Raya 134
Jakarta

Kontribusi Buku Panduan
Rp 50.000

Pembayaran ditransfer ke:
Rek BCA No 535-01-80003
a.n Fonny Wati Wibowo
Konfirmasi bukti transfer 08170141723 (WA)

Info dan Pendaftaran:
Herlina – 081510377962
Tati – 085719281770
Anita – 083872679977

Mohon bantuannya utk meneruskan info ini kepada sdr/i seiman.
Terima kasih.
Tuhan memberkati kita semua..

Salam,
PDPKK Paroki Kramat

Misa HUP Oktober 2023

Seksi Kerasulan Keluarga (SKK)

Paroki Kramat

Mengundang para Pasangan Suami Istri yang merayakan ulang tahun pernikahan pada bulan Oktober 2023 untuk menghadiri Misa HUP untuk Pembaharuan Janji Pernikahan :

Hari/Tanggal : Minggu, 05-November-2023
Waktu : Pkl.17:00 (misa Minggu sore)
Tempat : Gereja Hati Kudus Kramat

Yuuk ikutan bersama-sama mengucapkan ikrar janji pernikahan kembali, sekalian diberkati lagi sama Romo. Untuk pendaftaran bisa menghubungi Sekretariat Paroki, Ketua Lingkungan maupun SKKL di wilayah masing-masing, atau scan barcode pendaftaran online. Untuk pendaftaran online paling lambat kamis 02-November-2023 pk18:00 karena ada slide yang harus kami siapkan. Pendaftaran online bisa scan barcode di bawah ini atau ketik/klik link pendaftaran di bawah berikut:

Link Pendaftaran Misa Hari Ulang tahun Pernikahan (HUP):
https://forms.gle/wLkWmXwbnsnEng12A

Terimakasih banyak

(SKK Paroki Kramat)
IG : skk.kramat

Misa Hari Ulang Tahun Pernikahan (HUP) September 2023

Seksi Kerasulan Keluarga (SKK),

Paroki Kramat

Mengundang para Pasangan Suami Istri yang merayakan ulang tahun pernikahan pada bulan September 2023 untuk menghadiri Misa HUP untuk Pembaharuan Janji Pernikahan :

Hari/Tanggal : Minggu, 01-Oktober-2023
Waktu : Pkl.17:00 (misa Minggu sore)
Tempat : Gereja Hati Kudus Kramat

Yuuk ikutan bersama-sama mengucapkan ikrar janji pernikahan kembali, sekalian diberkati lagi sama Romo. Untuk pendaftaran bisa menghubungi Sekretariat Paroki, Ketua Lingkungan maupun SKKL di wilayah masing-masing, atau scan barcode pendaftaran online. Untuk pendaftaran online paling lambat kamis 28-September-2023 pk18:00 karena ada slide yang harus kami siapkan. Pendaftaran online bisa scan barcode di bawah ini atau ketik/klik link pendaftaran di bawah berikut:

Link Pendaftaran Misa Hari Ulang tahun Pernikahan (HUP):
https://forms.gle/wLkWmXwbnsnEng12A

Terimakasih banyak

(SKK Paroki Kramat)
IG : skk.kramat

MISA NOVENA SANTO ANTONIUS PADUA – PAROKI KRAMAT, Selasa, 19 September 2023

Hari : Selasa, 19 September 2023
Jam : 18.00 WIB
Link Misa Novena Santo Antonius Padua – Paroki Kramat
Link Intensi Novena Santo Antonius Padua – Paroki Kramat

Donasi/sumbangan untuk Gereja, dapat disampaikan melalui :
PGDP Paroki Hati Kudus Kramat
BCA Nomor Rekening : 6340 23 9359

Marilah kita memuliakan Tuhan bersama dengan Santo Antonius Padua dalam doa dan keyakinan kita akan kehadiran Tuhan dalam hidup kita sehari-hari.

Komsos Paroki Kramat

COME AND BE REBORN WITH PDOMPKK KRAMAT X PDOMPKK PASKALIS

Ikan apa yang terindah
Ikan not live without you in my life
Ayam apa yang termanis
Ayam falling in love with you
Cambing apa yang terkeren
Came to be reborn for you

Hai hai 👋🏻👋🏻
PDOMPKK KRAMAT X PDOMPKK PASKALIS lagi ngadain acara seru nih , selain seru kalian bakal diubah dari dalam oleh Tuhan sendiri loh!

yuk temen-temen isi link gform ini :
Link Registrasi Come & Reborn with PDOMPKK KRAMAT x PDOMPKK Paskalis
dengan lengkap ya, supaya kita bisa semakin kenal kalian

Jangan lupa untuk ajak temen temen kalian juga yaa , supaya acara ini akan jadi lebih seru

jika ada pertanyaan boleh banget untuk hubungi nomor panitian di bawah ini yaa

can’t wait to see you 20 – 22 Oktober nanti di Villa Jabon guys